Cari Judul dengan perintah suara

Senin, 13 November 2017

Perbedaan kamera DSLR dan SLR !!


Mau hits atau ikut trend kesana kesini bawa kamera tapi tidak tau kameranya slr atau dslr ?? ini saya kasih tau sedikit.
Banyak orang yang salah mengerti mengenai kamera dslr atupun slr banyak yang menganggap kamera slr disebut dslr sedangkan kamera dslr disebut kamera slr kali ini saya akan membagikan ilmu pengetahuan yang saya miliki yaitu mengenai kamera dslr dan slr, Sebelum saya bahas saya akan memberitahu arti kepanjangan kamera DSLR ataupun kamera SLR. Apakah kepanjangan SLR dan DSLR ? kamera SLR (Single Lens Reflex), Sedangkan DSLR yaitu : (Digital Single Lens Reflex).
Berikut penjelasannya.

a. KAMERA DSLR
  Kamera DSLR (Digital Single Lens Reflex) Adalah kamera yang
bekerja dengan menggunakan sistem digital penuh sejak saat capture obyek foto oleh Image Sensor hingga penulisan pada memory card. Pada Kamera DSLR terdapat lebih banyak tombol dibanding SLR seperti : White Balance, Preset Scenes,ISO, Resolusi dan lainnya, dan yang paling membedakan adalah tersedianya memory slot yang terkadang lebih dari 1. 

b. KAMERA SLR
  Kamera SLR (Single Lens Reflex) Adalah kamera yang tidak tersedianya ISO dan sedikitnya tombol tombol.

Perbedaanya SLR dan DSLR yaitu:
1. Pada DSLR terdapat banyak tombol, Sedangkan SLR hanya sedikit.
2. Pada DSLR banyak pilihan ISO, Sedangkan SLR tidak.
3. Kamera SLR menggunakan film sebagai medium penangkap, sedangkan kamera DSLR tidak lagi menggunakan film. Sebagi gantinya, kamera DSLR menggunakan CCD atau CMOS.

Tetapi selain perbedaan dua kamera tersebut juga mempunyai kesemaan yaitu kesamaan DSLR dan SLR adalah mekanisasi pengambilan obyek foto yang menggunakan satu lensa (single lens) yang sama untuk fungsi membidik (via viewfinder) dan menyampaikan hasil bidikan kepada Image Sensor (DSLR) atau pada Film (SLR). Progres tersebut dikerjakan secara reflexy (memakai kaca pantul yang terdapat didalam camera).  Mungkin hanya sedikit ilmu yang bisa saya sampaikan, karena saya juga masih membutukan referensi dari banyak web dan banyak orang.

jangan lupa kunjungi sumber referensi saya yaitu: 
1. https://id.answers.yahoo.com/question/index;_ylt=AwrxgvTZdwpaTDsA96T3RQx.;_ylu=X3oDMTByaW0wdmlxBGNvbG8Dc2czBHBvcwMyBHZ0aWQDBHNlYwNzcg--?qid=20100625071736AAQlbbk&p=kamera%20dslr%20dan%20sl

sumber referensi gambar:
 hargaraja.blogspot.com

5 komentar: